Terhitung mulai Hari Kamis, 02 Juni 2022 SMK Plus Sabilur Rosyad memulai pelaksanaan Penilaian Akhir Semester (PAS) dan akan berakhir hari rabu tanggal 15 Juni 2022 mendatang. Kegiatan yang diikuti oleh kelas X dan XI ini adalah bagian penting dalam upaya mengetahui daya serap terhadap masing-masing siswa dan kemampuan guru dalam penyajian kompetensi sesuai kurikulum yang berlaku.
Pelaksanaan Penilaian Ahir Semester dilaksanakan dengan tujuan untuk mengukur keberhasilan materi yang telah disampaikan Guru pada saat proses kegiatan pembelajaran (KBM) selama bulan – bulan sebelumnya. Selain itu pelaksanaan ulangan ini juga untuk mengetahui kemampuan peserta didik dalam penguasaan materi yang telah diajarkan selama ini. Berikut jadwal Penilaian Akhir Tahun Pelajaran 2021/2022 :
